Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tips kepada anda semua yang lagi mempunyai masalah dengan keadaan rambutnya. rambut termasuk hal utama dalam mendukung penampilan kita khusunya para wanita selain wajah. maka dari itu mungkin banyak dari anda baik pria ataupun perempuan yang kurang pede dengan keadaan sekarang karna memiliki rambut yang tidak disukai bentuknya, eman selera tiap orang berbeda. saya dulu juga sukak dengan rambut kriting, tetapi sekarang berubah haluan menjadi sukak rambut lurus dan ikal. bagi anda semua yang mempunyai problem dengan rambutnya, tenang saja saya akan memberikan sebuah tips Cara Aman Membuat Rambut Kepala Kriting Menjadi Lurus Secara Alami tanpa ada efek samping. mari sama-sama kita lihat caranya berikut.
Anda dapat meluruskan rambut yang awalnya kriting menjadi lurus dengan berbagai bahan alami dan tentunya dengan sedikit ramuan tradisional, kita menggunakan bahan bahan alami karna bahan alami sangat bagus kasiatnya daripada yang non alami seperti obat-obatan. bahan alami tidak memiliki efek samping yang berbahaya, pasti dijamin ampuh dan aman. mari kita lihat bahan-bahanya dan cara membuatnya.
1. Menggunakan Daun Seledri
Ambilah beberapa daun seledri sesuai keinginan anda berapa diinginkan banyaknya ramuan, kemudian tumbuk hingga halus dan beri sedikit air. setelahnya peras kemudian ambil sari airnya. simpan di tempat yang terlindungi seperti botol dan inapkan hingga semalam. esok harinya baru dapat digunakan sebagai cream bath rambut kepala anda dengan cara dipijit-pijit pada rambut kepala hingga merata kesemua bagian kulit kepala. setelah itu cuci rambut anda dengan menggunakan shampo dan condisioner.
2. Menggunakan santan dan Jus lemon
Selain santan dengan jus lemon, anda juga dapat mengkombinasikan santan dengan jeruk nipis.caranya campur satu cangkir santan dengan setengan cangkir jeruk nipis kemudian dinginkan campuran tersebut di dalam kulkas hingga berubah menjadi krim kental. lalu anda bisa menggunakanya dengan membalurkan di kulit kepala anda hinga merata. pijatlah kulit kepala anda, lalu bungkus rambut anda dengan shower cap. diamkan hingga kering lalu setelahnya bilas rambut anda.
3. Mengguakan Susu
anda dapat mengguanakn susu dengan sedikit dicampur air lalu masukan kedalam botol semprot. semprotkan susu tadi di rambut anda hingga menyeluruh, kemudian diamkan hingga setengah jam lalu sisir hingga merata dan terasa halus. setelahnya anda bisa membilar rambut anda hingga bersih sampai minyak-minyak yang terkandung dalam susu hilang .
Itulah beberapa tips dari saya mengenai Cara Aman Membuat Rambut Kriting Menjadi Lurus secara alami, selain bahan-bahan di atas masih banyak lagi yang bisa digunakan seperti buah vocad, madu, lidah buaya, kemiri dan banyak lagi. jika anda mengikuti cara saya dan mengerjakannya secara rutin maka hasil yang akan anda dapat semakin memuaskan. usahakan lakukan perawatan ini satu kali seminggu. tidak dibenarkan melakukannya setiap hari, karna bahan-bahan tersebut mengandung minyak yang akan membuat kulit kepala mengandung minyak berlebih yang berakibat menimbulkan ketombe. itu saja saran dari saya, selamat mencoba dan semoga berhasil.
Tag :
Artikel,
Tpis dan Trik
2 Komentar untuk "Cara Aman Membuat Rambut Kriting Menjadi Lurus"
sip masbro (y) , mksh infonya
#redi_benzema
Sama2 gan