Powered by Blogger.

Cara Memasang HTML Strong Teks Pada Postingan Blog

Cara Memasang HTML Strong Teks Pada Postingan Blog - Yang kita ketahui dalam dunia Blogger, khususnya dalam SEO Blog On Page, strong Teks Pada Tulisan dalam postingan blog sangat dibutuhkan, karna berfungsi untuk menekankan kata kunci atau kata yang kita strongkan pada mesin pencarian google sehingga akan lebih efektif dan lebih cepat terideteksi oleh mesin telusur dan tentunya akan memperbanyak visitor blog kita.

Bukan hanya itu, Strong teks juga berfungsi untuk memperjelas pembaca mengenai kata kunci atau point penting yang kita tujukan kepada pembaca, sehingga para pembaca lebih nyaman dan mengerti terhadap isi artikel yang kita muat. Strong teks tersebut terdiri dari Bold, Underline, dan Italic. tapi bukan sangat berbeda bentuk dan fungsinya terhadap Bold, italic, dan underline yang dibuat secara manual. pada kali ini saya menekankan tata cara pembuatan strong teks yang lebih ampuh fungsinya dengan cara memasukan Kode HTML pada postingan anda. Untuk lebih lengkapnya mari kita lihat Cara Memasang Kode HTML Strong Teks Pada Tulisan Blog di bawah ini.



1. Masuk pada entri (buat postingan baru), kemudian pilih Kata kata yang akan diperkuat.

2. Masuk ke Pilihan HTML (di samping menu compose)

cara membuat strong teks
3. Sisipkan Kode HTML beriku pada kata-kata yang dipilih
<strong><b><em><u>Kata kunci yang ingin diperkuat</strong></b></em></u>

4.Setelah itu kembali ke compose dan selesai.

Itulah Cara memperkuat kata kunci pada postingan Blog agar cepat terindex mesin pencarian yang dapat saya bagikan, selain dari masih banyak lagi cara SEO On page agar mempercepat postingan terindex oleh mesin telusur Google. untuk meningkatkan visitor/pengunjung blog anda, anda juga memerlukan dan mendapatkan Backlink yang sangat berkualitas di antaranya adalah Mendapatkan Backlink dari Baidu. perlu diingat, teks yang distrong hanya teks yang termasuk kata kunci saja, jangan keseluruhan agar tidak menggangu pembaca.
0 Komentar untuk "Cara Memasang HTML Strong Teks Pada Postingan Blog"

Back To Top